Terus Berinovasi, Tingkatkan Kepercayaan Masyarakat

Universitas Islam Malang, telah melakukan lompatan besar besaran. Antar lain melalui program pertukara pelajar, pemagangan di perusahaan, asistensi mengajar di satuan pendidikan, melakukan riset dan proyek kemanusiaan. Selain itu juga melaksanakan kegiatan wirausaha dengan luaran yang terukur, melakukan studi/proyek independen, bela negara serta membangun desa melalui program kandidat sarjana mengabdi … Baca selengkapnyaTerus Berinovasi, Tingkatkan Kepercayaan Masyarakat

Kunjungan Rektor UNISMA beserta Jajaran ke UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

(Rabu, 5/01/2022) Rektor UNISMA ditemani oleh WR 1, WR 4, dan jajaran dekanat bersama kepala KUI dan kabag kerja sama mengunjungi UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta sebagai kunjungan balasan kerja sama serta Studi Banding ke beberapa fakultas di UIN SUKA Yogya. Kegiatan tersebut berfokus pada kegiatan diskusi antardekan demi menjajagi peluang-peluang … Baca selengkapnyaKunjungan Rektor UNISMA beserta Jajaran ke UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

Manfaat Benalu Teh dan Benalu Mangga sebagai Antihipertensi

Sejumlah dosen dari Universitas Islam Malang (Unisma) melakukan kajian mengenai ramuan kombinasi benalu teh dan benalu mangga. Ramuan ini dinilai bisa menjadi minuman antihipertensi sehingga bisa mencegah Covid-19. Koordinator PKM Unisma, Dr. Nour Athiroh AS, SS, Mkes, menjelaskan, ramuan kombinasi benalu teh dan benalu mangga berkhasiat menurunkan tekanan darah. “Saat … Baca selengkapnyaManfaat Benalu Teh dan Benalu Mangga sebagai Antihipertensi