Komitmen Unisma, Cetak Mahasiswa Pencipta Lapangan Kerja

Memasuki perkuliahan semester gasal 2021/2022, Universitas Islam Malang (Unisma) tengah menggencarkan kerja sama dunia usaha dan industri. Kerja sama ini bertujuan untuk meningkatkan skill mahasiswa di dunia kerja. Hal ini sejalan dengan sistem perkuliahan yang tak hanya di kampus, tapi juga di luar kampus. Ini juga sebagai salah satu kurikulum … Baca selengkapnyaKomitmen Unisma, Cetak Mahasiswa Pencipta Lapangan Kerja

Unisma Dorong Industri Kecil di Malang Raih Sertifikat Halal

Masih belum banyak industri kecil menengah (IKM) di Malang yang sudah mendapat sertifikat halal. Itulah yang menjadi perhatian Universitas Islam Malang (Unisma) sehingga berkomitmen untuk membantu para IKM tersebut. Komitmen itu disampaikan oleh Rektor Unisma Prof Dr H. Maskuri MSi di sela-sela penyerahan sertifikat halal dari badan Penyelenggara Jaminan Produk … Baca selengkapnyaUnisma Dorong Industri Kecil di Malang Raih Sertifikat Halal

Tingkatkan Mutu SDM, Unisma Optimalkan Sertifikasi Mahasiswa

Peningkatan mutu Sumber Daya Manusia (SDM) mahasiswa menjadi perhatian serius Universitas Islam Malang (Unisma). Selama menuntut ilmu, mereka juga difasilitasi untuk mendapatkan sertifikasi di bidangnya. Sehingga mereka bisa membuka lapangan kerja baru setelah lulus kuliah. Semangat itulah yang dihadirkan dalam seminar nasional “Meningkatkan Daya Saing Lulusan Melalui Sertifikasi” yang digelar … Baca selengkapnyaTingkatkan Mutu SDM, Unisma Optimalkan Sertifikasi Mahasiswa

Unisma Tuan Rumah Malang Raya Berdoa untuk Palestina

Pengurus Wilayah NU Care-Lembaga Amil Zakat, Infaq dan Shadaqah Nahdlatul Ulama (LAZISNU) Jawa Timur dan Pengurus Cabang NU se Malang Raya menggelar doa bersama untuk Palestina di Gedung Bundar Al-As’ary Universitas Islam Malang pada Selasa (15/06/2021). Di acara itu pula dilakukan penggalangan donasi untuk Palestina.  Rektor Unisma Prof. Dr. H. … Baca selengkapnyaUnisma Tuan Rumah Malang Raya Berdoa untuk Palestina